Friday, December 11, 2009

Menampilkan Postingan di Facebook

Hampir semua pengguna internet di dunia ini memiliki akun Facebook dan di indonesia sendiri pengguna facebook sudah tidak terhitung jumlahnya. Bagi para blogger, hal ini bisa digunakan sebagai alternatif lain untuk meningkatkan traffic blog, yaitu dengan cara menampilkan postingan blog di facebook. Bagi yang sudah tahu mungkin cara ini sudah kadaluarsa tapi buat yang belum tahu! silahkan baca terus... :)

First of All, ,
log in dulu ke facebook account anda,, kemudianklik pada toolbar aplikasi,, atau Application Toolbar, lalu pilih Notes,,


kemudian silahkan alihkan perhatian ke Note Settings, kemudian pilih Import Blog,,

Masukan alamat RSS Feed blog anda, lalu aktifkan bagian "agree to the terms" lalu "Start Importing"

Kemudian Klik "Confirm Import"

Cara kerjanya yaitu setiap artikel yang anda posting di blog akan ditampilkan otomatis sebagai update status anda di facebook.

Semoga bermanfaat
.

 Temukan Trik-Tips untuk Blog,, dll di blog catalog.com

2 komentar:

adhy said...

tks guys...... dah aku praktekin,,,,

Info Kutai Timur said...

Terima kasih gan informasinya, sukses selalu dan salam kenal dari saya.

Post a Comment